Pilih model kanopi Cremona
Kanopi yang kebanyakan dipasang oleh orang-orang di rumahnya adalah model cremona. Cremona memang model yg selain kuat, juga indah. Namun yang saat ini terjadi adalah model Cremonanya hanya dari itu ke itu, sehingga terkesan pasaran dan ndeso. Terkadang sebuah rumah baru sangatlah bagus model dan bentuknya, tapi menjadi kelihatan jelek manakala design dan model kanopi mya juga kampungan.